4 Tips Berbuka Puasa dengan Sehat yang Bisa Anda Ikuti

- 15 Februari 2023, 21:36 WIB
Ilustrasi berbuka puasa
Ilustrasi berbuka puasa /pexels @RODNAE Productions

Kurma sendiri merupakan makanan yang sangat kaya nutrisi namun relatif rendah kalori sehingga kurma tidak membuat tubuh gemuk.

Setelah puasa 14 jam, organ pencernaan kita istirahat dan gula darah tubuh juga akan rendah.

Oleh karena itu, minum air dingin sebaiknya dihindari. Namun, pilihlah air hangat yang rendah gula dan konsumsilah buah, karena keduanya mudah diserap tubuh.

"Namun, yang perlu Anda waspadai adalah makanan yang terlalu manis hanya akan meningkatkan gula darah secara drastis dan memicu produksi insulin yang berlebihan," tulis Yuli.

Baca Juga: Mengenal Perjanjian Kerja, Jangan Asal Tanda Tangan. Setidaknya Harus Perhatikan Ini untuk Dicantumkan!

Akibatnya, penumpukan gula darah yang tinggi disimpan sebagai lemak tubuh.

ketiga adalah menghindari hidangan besar seperti nasi dan lauk pauk terlebih dahulu. Hal ini dilakukan untuk menghindari syok pada organ pencernaan yang sebelumnya tidak aktif dalam waktu yang cukup lama.

"Walaupun kita makan hidangan utama dengan kondisi baru saja berpuasa, perut akan gampang kenyang, sehingga kita jadi malas untuk sholat maghrib," katanya.

Karena itu, hidangan utama bisa dinikmati setelah sholat maghrib. Tidak perlu menu yang mewah, cukup dengan menu yang sederhana. Namun mengandung gizi seimbang antara karbohidrat, protein, lemak, vitamin dan mineral lebih baik.

Baca Juga: Ingin Travelling dengan Kereta? Berikut Tarif Khusus dan KA Tambahan di Bulan Februari 2023

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah