WASPADA! 5 Posisi Duduk Ini Paling Berbahaya dan Sering Dilakukan Tanpa Sadar, Cek di Sini Tips Kesehatannya…

- 20 Juli 2023, 14:55 WIB
Ilustrasi - 5 posisi duduk paling berbahaya untuk kesehatan dan tips untuk memperbaikinya
Ilustrasi - 5 posisi duduk paling berbahaya untuk kesehatan dan tips untuk memperbaikinya /Pexels/Andrea Piacquadio

BERITASOLORAYA.com – Para pekerja harap berwaspada karena kebiasaan duduk terlalu lama, terutama untuk 5 posisi berikut ini paling berbahaya bagi kesehatan Anda. Oleh karena itu, penting untuk melakukan pemanasan setiap 2 jam sekali. Cek informasi lengkapnya pada artikel ini!

Ada sebuah ungkapan yang berbunyi: “sitting is the new smoking”. Ungkapan ini bukan tanpa alasan karena sudah banyak studi yang menyebutkan jika duduk yang terlalu lama terbukti berbahaya dan berdapampak buruk untuk kesehatan.

Pada sebuah penelitian terbaru yang dilakukan oleh Mayo Clinic kepada lebih dari 40 orang, yaitu berhasil menemukan sebuah fakta.

Baca Juga: Terbukti Ampuh! Inilah Manfaat Mematikan Lampu saat Tidur, Simak Tipsnya

Orang-orang tersebut yang rata-rata dalam kesehariannya dihabiskan dengan duduk akan memiliki risiko tinggi mengalami kematian dini, penyakit kardiovalkuler, diabetes tipe 2, dan bahkan kanker.

Dr Kevin Campbell, kardiolog dari North Carolina menjelaskan terkait bagaimana duduk terlalu lama bisa menyebabkan Anda berpotensi terserang penyakit yang berbahaya?

Menurutnya, pada saat duduk dalam jangka waktu yang lama akan mengurangi aktivitas otot-otot pada kaki dan punggung.

Halaman:

Editor: Erizka Meta Kharisma Wardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah