Apa Itu Baby Blues? Kenali Pengertian, Gejala dan Perbedaanya dengan Depresi Pasca Melahirkan

- 5 September 2023, 12:51 WIB
Ilustrasi baby blues
Ilustrasi baby blues /freepik/Freepik

7. Mengalami kesulitan membuat keputusan mudah atau berpikir jernih.

Baca Juga: Apa Saja Perlengkapan Bersalin yang Harus Dibawa Saat Melahirkan di Rumah Sakit? Berikut Penjelasan Lengkapnya

Apa Bedanya Baby Blues dengan Depresi Pasca Melahirkan?

Ada dua indikator utama yang bisa membedakan antara baby blues dan depresi pasca melahirkan yaitu waktu dan tingkat keparahan.

Jika masih merasa sedih, cemas, atau kewalahan setelah dua minggu pasca melahirkan, Anda mungkin mengalami depresi pasca melahirkan. Baby blues pada umumnya terjadi tidak lebih dari dua minggu.

Baby blues juga muncul cukup cepat setelah melahirkan. Jika Anda tiba-tiba mulai mengalami gejala depresi beberapa minggu atau bulan setelah lahir, itu bukanlah baby blues.

Depresi pasca melahirkan bisa terjadi kapan saja selama tahun pertama setelah melahirkan. Tingkat keparahan sebenarnya cukup subjektif.

Baca Juga: Berzina hingga Melahirkan Anak, Apakah Dosanya Bisa Sampai 7 Turunan? Buya Yahya Menjawab

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah