PERHATIAN! Pengaruh Cuaca Panas Pada Tubuh, Bagian Ini Akan Terdampak Langsung

- 3 Oktober 2023, 16:34 WIB
Dampak cuaca panas pada kesehatan tubuh
Dampak cuaca panas pada kesehatan tubuh /freepik.com/

Tanda-tanda seseorang mengalami kepanasan berlebih adalah kulit kesemutan, pusing, sakit kepala, mual, dan denyut jantung bertambah cepat. Tentunya ini akan sangat berbahaya apabila kondisi panas berkelanjutan.

3. Panas kelelahan

Kelelahan akibat cuaca panas berbeda dengan kelelahan biasa. Panas kelelahan terjadi saat tubuh menjadi sangat panas dan mulai kehilangan cairan. Gejala umum dari panas kelelahan ini di antaranya adalah kelemahan, kram otot, merasa sakit pinggang, dan haus intens.

Panas kelelahan sangat jarang dialami oleh orang. Oleh karenanya, jika sudah mengalami hal ini dianjurkan untuk beristirahat dan meminum air secara rutin. Jika kondisi panas berkelanjutan, maka sebaiknya kurangi aktivitas di luar rumah.

Baca Juga: INFO CPNS 2023, UNS Buka 313 Formasi Dosen Untuk Penempatan di Seluruh Fakultas. Ada PPPK Juga?

Itulah beberapa dampak yang bisa berpengaruh pada kesehatan tubuh sebagai akibat dari cuaca panas dan suhu ekstrem. Cuaca yang panas belakangan ini memang tidak bisa dihindari, tetapi bisa disiasati dengan mengurangi kegiatan di luar rumah.***

Halaman:

Editor: Windy Anggraina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah