Jangan Langsung Diberi Obat, Ahli Sarankan Pakai 5 Bahan Alami Ini untuk Mengatasi Batuk pada Anak

- 11 Oktober 2023, 07:28 WIB
Ilustrasi anak sedang mengalami batuk
Ilustrasi anak sedang mengalami batuk /Freepik

BERITASOLORAYA.com – Batuk menjadi gangguan kesehatan yang seringkali dialami baik oleh anak-anak maupun orang dewasa.

 

Gangguan batuk ini disebabkan karena adanya infeksi virus, infeksi saluran pernapasan maupun dipicu oleh beberapa penyakit lainnya.

Ditemukan banyak pasien yang pergi ke dokter terutama panak-anak, dengan keluhan batuk yang mengganggu.

Baca Juga: Jadwal Acara Trans TV Hari Ini pada Rabu, 11 Oktober 2023, Film Patriots Days Siap Temani Waktu Bersantai

Namun, menurut dr. Oktora Wahyu Wijayanto, Sp. A, M. Kes., sebenarnya batuk tidak memerlukan pengobatan dan kebanyakan juga tidak memberikan respon terhadap antibiotik.

Lebih lanjut, obat batuk juga belum terbukti bermanfaat mengatasi gangguan tersebut, bahkan mungkin malah berbahaya untuk kesehatan anak.

Berikut lima bahan alami yang direkomendasikan dikonsumsi untuk mengatasi batuk pada anak:

Halaman:

Editor: Tria Ari Hastuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x