Bagaimana Hukum Memakai Celana Bagi Seorang Perempuan? Simak Penjelasan Buya Yahya Berikut Ini

- 8 Maret 2022, 13:32 WIB
Buya Yahya memberikan penjelasan bagaimana hukum perempuan memekai celana
Buya Yahya memberikan penjelasan bagaimana hukum perempuan memekai celana /Tangkap layar kanal YouTube/Al-Bahjah TV

BERITASOLORAYA.com- Banyak seorang perempuan memakai celana ketika melakukan segala aktivitas sehari-hari.

Bahkan memakai celana bagi sebagian perempuan, menjadi suatu hal yang dianggap biasa dan wajar dalam kehidupan ini.

Ada juga beberapa pekerjaan yang mengharuskan seorang perempuan memakai celana ketika mereka menjalankan pekerjaannya.

Baca Juga: Lirik Lagu Sia Sia Berjuang oleh Maulana Ardiansyah, Trending di YouTube

Selain itu, tidak sedikit yang sering memakai celana ketat setiap hari di tempat-tempat umum, dimana terdapat banyak orang yang bukan mahramnya.

Mungkin dalam budaya barat atau orang-orang yang bukan beragama islam hal ini dianggap biasa, tetapi tidak untuk umat muslim yang baik.

Dalam agama islam sendiri terdapat aturan dan etika dalam berpakaian, apalagi bagi seorang perempuan.

Baca Juga: Inilah 6 Kegiatan PPG dalam Jabatan setelah Ajuan Data Disetujui, dari Pendalaman Materi hingga UKMPPG UKIN

Tidak boleh asal-asalan atau sesuai keinginan sendiri, kita harus memahami dan mematuhi segala aturan yang telah Allah perintahkan.

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: Youtube Al-Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah