Doa Berbuka Puasa Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya

- 3 April 2022, 21:40 WIB
Ilustrasi. Doa Berbuka Puasa Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya
Ilustrasi. Doa Berbuka Puasa Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya /Masjid Pogung/Unsplash

BERITASOLORAYA.com - Doa berbuka puasa dibaca ketika hendak ingin berbuka.

Doa berbuka puasa sering dicari ketika waktu bulan suci Ramadhan.

Dikutip BeritaSoloRaya.com dari berbagai sumber, berikut doa berbuka puasa secara lengkap.

Baca Juga: Ditanya Tentang Rusia-Ukraina, Jawaban Nadia Tjoa Berhasil Buat Dirinya Menjadi Pemenang

1. Berbuka Puasa yang berdasarkan HR Bukhari dan Muslim

Arab:

اَللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ

Latin: Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa'ala rizqika afthartu. Birrahmatika yaa arhamar roohimin.

Terjemahan : "Ya Allah, untukMu aku berpuasa, dan kepadaMu aku beriman, dan dengan rezekiMu aku berbuka. Dengan rahmatMu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang."

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x