Memahami Makna dan Arti Takdir yang Harus Dipahami oleh Muslim

- 10 Agustus 2023, 08:55 WIB
Ilustrasi tentang takdir
Ilustrasi tentang takdir /

BERITASOLORAYA.com- Takdir merupakan rukun iman yang keenam, yaitu mengimani adanya takdir dari Allah. Sementara menurut bahasa takdir diambil dari kata qaddara akar dari qadara yang artinya mengukur, memberi kadar atau ukuran.

Beberapa ayat dalam Al-Qur'an dan beberapa hadist juga menyebutkan tentang takdir. Mengenai takdir memang beberapa muslim belum sepenuhnya mengerti dan memahami makna takdir. 

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari laman resmi Universitas Krisnadwipayana p2k.unkris dari berbagai sumber akan disajikan makna dan arti takdir. 

Baca Juga: 85 Link Twibbon HUT RI ke 78 Tahun 2023 Gratis, Modern, dan Terbaru untuk Postingan 17 Agustus Nanti

Berikut ini terdapat beberapa ayat Al-Qur'an yang menjelaskan tentang takdir yang tentunya harus dipahami oleh semua muslim. 

1. Takdir dalam ayat Al-Qur'an

"Sucikanlah nama Tuhanmu Yang Mahatinggi, yang menciptakan (semua makhluk) dan menyempurnakannya, yang memberi takdir kemudian mengarahkan(nya)" (QS Al-A'la: 1-3).

“Dan matahari beredar di tempat peredarannya Demikian itulah takdir yang ditentukan oleh (Allah) Yang Mahaperkasa lagi Maha Mengetahui” (QS Ya Sin: 38).

“Dan telah Kami takdirkan/tetapkan bagi bulan manzilah-manzilah, sehingga (setelah dia sampai ke manzilah yang terakhir) kembalilah dia sebagai bentuk tandan yang tua” (QS Ya Sin: 39).

Halaman:

Editor: Sukhum Ela Wahyuningrum

Sumber: p2k.unkris.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x