Meninjau Vaksin Booster Moderna Lebih Dalam

- 7 Januari 2022, 20:13 WIB
Vaksin Moderna.
Vaksin Moderna. /Pixabay.com/ mufidpwt

BERITASOLORAYA.com - Dalam waktu dekat, pemerintah akan menggencarkan pemberian vaksin booster. 

Jenis vaksin booster yang diberikan, bisa sama atau berbeda dengan vaksin yang sebelumnya telah diterima oleh masyarakat.

Hal ini masih menjadi kajian Indonesian Technical Advisory Group on Immunization (ITAGI) dan Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM).

Baca Juga: Lagu NOAH ‘Bintang di Surga’ Remake Lagu Peterpan Tahun 2004, Ariel dari Penjahat Jadi Polisi

Moderna menjadi salah satu pilihan vaksin booster. Karena vaksin ini dianggap dapat kembali memberikan perlindungan hingga 90 persen.

Untuk bisa mendapatkan vaksin booster Moderna, penerima vaksin dosis dua mRNA Pfizer harus menunggu selama lima bulan.

Sedangkan penerima vaksin dosis satu Moderna, harus menunggu enam bulan setalah suntikan dosis kedua Moderna.

Baca Juga: Sinopsis Webtoon BTS 7Fates:Chakho. Siap Tayang Bulan Januari Ini

Hal ini sesuai dengan pernyataan Badan POM Amerika Serikat (FDA).

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah