Inilah 5 Poin Penting yang Diutarakan Presiden Jokowi dalam Pembukaan Muktamar Muhammadiyah ke-48 di Solo

- 20 November 2022, 05:50 WIB
Berikut ini 5 poin penting pidato Presiden Jokowi membuka Muktamar Muhammadiyah dan 'Aisyiyah ke-48
Berikut ini 5 poin penting pidato Presiden Jokowi membuka Muktamar Muhammadiyah dan 'Aisyiyah ke-48 /tangkapan layar setkab.go.id/

BERITASOLORAYA.com – Presiden Joko Widodo yang akrab disapa Jokowi berpidato dalam pembukaan Muktamar Muhammadiyah dan 'Aisyiyah ke-48 di Solo.

Dilansir BeritaSoloraya.com dari situs resmi Sekretariat Kabinet RI, pembukaan Muktamar Muhammadiyah ke-48 dihelat di Stadion Manahan, Surakarta hari Sabtu, 19 November 2022.

Dalam sambutannya, Jokowi menyampaikan beberapa poin penting di hadapan massa Muhammadiyah dan 'Aisyiyah serta para tamu undangan.

Baca Juga: Semakin Dekat, Kaesang Pangarep Ungkap Persiapan Pernikahan Sudah 100 Persen, Simak Selengkapnya

Berikut ini lima poin penting yang dirangkum BeritaSoloraya.com dari pidato Presiden Jokowi dalam Mukmatar Muhammadiyah dan 'Aisyiyah ke-48.

1. Pulang Lebih Dulu dari KTT APEC

Pada awal sambutannya, Jokowi sempat menyinggung kepadatan aktivitasnya sebelum mendarat di Kota Surakarta.

Jokowi menyebut dirinya pulang lebih dulu dari para kepala negara lain yang menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Kerja Sama Ekonomi Asia Pasifik (APEC) yang diadakan di Thailand.

Sebelumnya, Presiden sempat menghadiri rangkaian acara KTT G20 di Bali pada 13 sampai 17 November 2022. Kemudian, Jokowi bertolak ke Thailand untuk menghadiri KTT APEC.

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani

Sumber: setkab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x