Informasi Seleksi ASN 2023: Menteri PANRB Tetapkan Kebutuhan Profesi Ini, Peluang Besar untuk Tenaga Honorer

- 2 Januari 2023, 11:58 WIB
Ilustrasi. Menteri PANRB menjelaskan mengenai kebijakan dan kebutuhan profesi pada seleksi ASN 2023 ini.
Ilustrasi. Menteri PANRB menjelaskan mengenai kebijakan dan kebutuhan profesi pada seleksi ASN 2023 ini. /menpan.go.id

Keempat, mengurangi rekrutmen jabatan yang akan terdampak oleh transformasi digital.

Baca Juga: Info PPPK Tenaga Kesehatan 2022 Jateng: Hasil Seleksi Kompetensi Sudah Rilis, Cek Melalui Link Berikut

Selanjutnya, terkait kebutuhan profesi pada CASN 2023 ini akan diuraikan di bawah, sebagaimana yang diungkapkan oleh Menteri PANRB.

Berikut ini adala daftar kebutuhan profesi atau jabatan yang dirasa berpeluang besar untuk menjadi PNS atau PPPK.

- Guru

- Tenaga kesehatan

- Hakim

- Jaksa

- Dosen

- Talenta digital

Halaman:

Editor: Intan Sherly Monica

Sumber: Kementerian PANRB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah