SPBE Summit 2023, para Menko: Penerimaan Pajak Kita Bukan Datang dari Batu, tapi dari Digitalisasi

- 21 Maret 2023, 16:27 WIB
Para menteri yang menghadiri acara Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) Summit
Para menteri yang menghadiri acara Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) Summit /Dok. Kemenpan RB

Layanan digital di bidang perekonomian, kata Airlangga, berfokus pada sejumlah inisiatif strategis.

Pertama, menyangkut optimalisasi sistem pembayaran terpadu atau payment gateway yang berkaitan dengan berbagai macam layanan digital pemerintah.

Contohnya pelayanan keimigrasian yang diharapkan bisa beroperasi penuh untuk check point bandara pada triwulan pertama tahun 2023.

Baca Juga: Agar Puasa Jadi Makin Sehat dan Aman, Ikuti Langkah Ini

Layanan ini akan terkoneksi dengan proses bisnis penerimaan negara bukan pajak (PNBP) secara langsung, dan bertujuan sebagai bagian dari upaya peningkatan akuntabilitas dan transparansi penerimaan negara.

Selain memberikan berbagai arahan strategis para menteri koordinator, SPBE Summit juga memberikan penghargaan anugerah Digital Government Award kepada para pimpinan kementerian, lembaga, serta pemerintah daerah yang berhasil menerapkan SPBE dengan efektif.***

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x