SIMAK, Formasi CPNS yang Dibuka di Tahun 2023 Tembus Angka 34 Ribu, Siap Rebutan Tempat?

- 29 Mei 2023, 17:25 WIB
Segini jumlah CPNS yang akan dibuka pada bulan Juni 2023, Kemenpan RB akhirnya tetapkan 4 kebijakan utama dalam pengadaan ASN 2023.
Segini jumlah CPNS yang akan dibuka pada bulan Juni 2023, Kemenpan RB akhirnya tetapkan 4 kebijakan utama dalam pengadaan ASN 2023. /bandung.go.id/

Baca Juga: Erick Thohir Pastikan Tim Sepakbola Putri Akan Dilatih Pelatih Jepang, Datangkan Direktur Teknik dari Jerman

Sementara formasi CPNS untuk tenaga teknis lainnya, seperti yang diketahui dalam surat edaran dari Kemenpan RB tersebut, untuk tenaga kehakiman, kejaksaan, dan intelijen adalah sebanyak 18.595 formasi.

Jadi totalnya, 34.453 formasi yang akan dibuka pada pengadaan CPNS 2023, untuk bidang dosen, bidang kehakiman, bidang kejaksaan, dan bidang intelijen.

Lalu, untuk jadwal pendaftaran CPNS 2023 sendiri kabarnya akan dibuka pada bulan Juni, lebih tepatnya pada tanggal 30 Juni - 21 Juli 2023. Jadwal ini bisa berubah sesuai ketetapan pemerintah.***

 

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x