Tips Persiapan TKD dan Tes AKHLAK Rekrutmen BUMN 2023, Pahami Nila-Nilai Ini

- 2 Juni 2023, 07:59 WIB
Ilustrasi tips mempersiapkan TKD dan tes AKHLAK Rekrutmen BUMN 2023
Ilustrasi tips mempersiapkan TKD dan tes AKHLAK Rekrutmen BUMN 2023 /Instagram @fhci.bumn

Sementara itu, Tes AKHLAK merupakan sebuah evaluasi yang bertujuan untuk menguji pengetahuan peserta mengenai core values BUMN. AKHLAK (Amanah, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, dan Kolaboratif), merupakan nilai-nilai yang dipegang oleh BUMN.

Tes ini bertujuan untuk menilai sejauh mana peserta memahami dan menerapkan nilai-nilai tersebut dalam konteks BUMN.

Baca Juga: SELAMAT, GAJI KER 13 dan Tunjangan ASN di Daerah Ini Anggarannya sudah Disiapkan, Kapan Disalurkan?

Tips Persiapan Tes TKD dan AKHLAK BUMN

Usahakan untuk Mengikuti Trial Test

Tujuan dari trial test ini adalah untuk memberikan kesempatan kepada peserta untuk mengikuti uji coba dan simulasi sebelum tes sesungguhnya dilaksanakan.

Meskipun trial test ini tidak diwajibkan, FCHI BUMN sangat menganjurkan agar semua peserta Rekrutmen Bersama BUMN dapat hadir dan mengikutinya.

Dalam trial test, peserta akan memiliki kesempatan untuk mengenal platform, fitur-fitur, dan proses pengerjaan TKD serta tes.

Hal ini bertujuan agar peserta tidak mengalami kebingungan saat mengikuti tes pada hari yang sebenarnya. Selain itu, trial test juga dapat menjadi referensi bagi peserta dalam mempelajari contoh-contoh soal yang mungkin akan muncul dalam tes tersebut.

Baca Juga: Anggota DPR Minta Rekrutmen Guru PPPK Jangan Dibuka Dulu, Banyak yang Lulus Seleksi tapi Tak Jelas Nasibnya?

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x