Mau Jadi TNI AD 2023? Segera Cek Syarat dan Cara Daftarnya agar Tidak Ada yang Terlewatkan

- 3 Juni 2023, 07:00 WIB
Syarat dan cara daftar menjadi anggota TNI AD
Syarat dan cara daftar menjadi anggota TNI AD / Tangkap layar laman tniad.mil.id

2. Persyaratan umum Bintara PK TNI AD lainnya yakni pelamar harus memiliki usia minimal 17 tahun dan maksimal 22 tahun serta tidak mempunyai catatan kriminalitas.

3. Pelamar dengan kacamata akan kehilangan hak untuk menjadi calon prajurit berdasarkan ketentuan dan putusan yang telah ditetapkan.

Baca Juga: Peresmian Jembatan Jembatan Kretek 2, Presiden Jokowi dan Menteri PUPR Sebut Akan Lakukan Ini di Jalur Pansela

Setelah memenuhi persyaratan umum, sebaiknya perhatikan juga persyaratan khusus PK TNI AD tahun 2023. Adapun persyaratannya adalah sebagai berikut:

Persyaratan Khusus

1. Pelamar Bintara PK TNI AD tahun 2023 berusia minimal 17 tahun 9 bulan dan maksimal memiliki usia 22 tahun serta bukanlah merupakan anggota TNI/Polri maupun PNS.

2. Pelamar merupakan pria maupun wanita dengan ijazah minimal SMA dengan nilai rata-rata 40,5 untuk lulusan tahun 2019 di wilayah Jawa, Sumatera, dan Bali dan 38,5 untuk wilayah lainnya.

3. Pelamar BIntara PK TNI AD tahun 2020 lulusan tahun 2020 adalah 68 di tiga mata pelajaran yakni Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, dan matematika sedangkan lulusan 2021 dan 2022 dengan nilai rata-rata yakni 70 di mata pelajaran Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, dan Matematika.

Baca Juga: SELAMAT, Guru Ini Dapat Keuntungan Pada Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023 Dari Kemdikbud, Cek Disini

4. Pelamar Bintara PK TNI AD tahun 2023 tidak diperbolehkan menikah selama dalam masa pendidikan hingga setelah selesai Dikma.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x