Bagaimana Cara Menggunakan E-Meterai saat Daftar CPNS 2023? Akses Dulu Laman SSCASN, ini Panduan Lengkapnya

- 16 September 2023, 09:37 WIB
cara menggunakan E-Meterai untuk daftar CPNS 2023.
cara menggunakan E-Meterai untuk daftar CPNS 2023. /Humas Ditjen Pajak/

   BERITASOLORAYA.com – Bagaimana cara menggunakan E-Meterai saat daftar CPNS 2023 nanti? Anda perlu akses laman SSCASN terlebih dahulu, simak panduan lengkapnya berikut ini.

Informasi terbaru yang harus diketahui para pelamar CPNS 2023 adalah, penggunaan E-Meterai pada setiap dokumen yang menjadi persyaratan.

Lantas, bagaimana cara menggunakan E-Meterai tersebut dan dari mana bisa mendapatkan E-Meterai? Langsung simak panduan lengkapnya berikut ini:

Cara Menggunakan E-Meterai saat Daftar CPNS 2023

Mengakses Situs SSCASN

- Langkah pertama yang harus dilakukan adalah kunjungi situs SSCASN yang akan menjadi tempat Anda untuk menyelesaikan semua persyaratan pendaftaran.

Baca Juga: Panduan Mudah Membeli dan Memasang E-Meterai di SSCASN BKN, Wajib Tahu Bagi Pelamar CPNS 2023!

Masuk ke Akun Pribadi

- Setelah sampai di situs, selanjutnya, login ke akun pribadi Anda menggunakan NIK dan kata sandi yang telah Anda daftarkan sebelumnya. Pastikan untuk mengisi data diri Anda dengan teliti dan akurat.

Memilih Jenis Seleksi yang Cocok

Halaman:

Editor: Reza Fauchi Santya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah