Polri Siap Amankan Pemilu 2024, 3 Operasi Pengamanan Ini akan Digelar, Ketahui Yuk Apa Saja, Simak!

- 16 November 2023, 14:04 WIB
Komjen Pol Fadil Imran selaku Kabaharkam Polri saat menuturkan 3 operasi pengamanan untuk Pemilu 2024.
Komjen Pol Fadil Imran selaku Kabaharkam Polri saat menuturkan 3 operasi pengamanan untuk Pemilu 2024. /pmjnews.com

BERITASOLORAYA.com– Sebuah pesta demokrasi, yaitu Pemilu akan berlangsung sebentar lagi, tepatnya di bulan Februari 2024.

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari laman PMJ pada 16 November 2023, Komjen Pol Fadil Imran selaku Kabaharkam (Kepala Badan Pemelihara Keamanan) Polri menyatakan bahwa pihaknya siap mengamankan secara menyeluruh Pemilu 2024 besok.

“Kami siap mengamankan Pemilu secara menyeluruh, termasuk pengamanan terhadap Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden,” tutur Kepala Badan Pemeliharan Kemanan Polri ini.

Baca Juga: MANTAP! KPU Gelar Deklarasi Pemilu Damai dan Mabes Polri Siapkan 74 Personel Kawal Capres-Cawapres, Simak

Lebih lanjut, Fadil mengungkapkan bahwa terdapat tiga operasi pengamanan yang akan digelar oleh pihaknya dalam rangka pengamanan Pemilu 2024.

Ketiga operasi pengamanan Pemilu 2023 yang digelar Polri, antara lain Nusantara Cooling System, Operasi Mantap Brata, serta Operasi Kontingensi Aman Nusa 1, 2, dan 3.

Penjelasan masing-masing dari ketiga operasi pengamanan Pemilu 2024 oleh Polri tersebut adalah sebagai berikut.

Baca Juga: Nomor Urut Capres dan Cawapres Pemilu 2024 Telah Ditetapkan KPU, Berikut Tahap Selanjutnya, Masa Kampanye?

Halaman:

Editor: Endah Primasari Utami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x