Harga Pasaran Tertinggi Pemain Grup A Euro 2020: Soyuncu Perpanjang Rekor, Barella di Atas Verratti dan Bale

- 8 Juni 2021, 15:56 WIB
Soyuncu dapat harga tertinggi.
Soyuncu dapat harga tertinggi. /DAVE THOMPSON/Pool via REUTERS

PR SOLORAYA - Di grup A Euro 2020 masing-masing dari Nicolo Barella, Caglar Soyuncu, Gareth Bale dan Denis Zakaria mewakili negaranya sebagai pemain yang memiliki nilai pasaran tertinggi.

Harga pasaran pemain adalah hal yang menarik untuk diketahui. Karena itu menyangkut kualitas dan potensi harga transfer.

Berikut harga pasaran Tertinggi pemain di grup A Euro 2020 dilansir Pikiranrakyat-Soloraya.com berdasarkan Transfermarkt.com per 25 Mei 2021:

Baca Juga: Pimpinan KPK Mangkir Saat Dimintai Keterangan Terkait TWK, Komnas HAM akan Terus Lakukan Pendalaman

1. Italia: Nicolo Barella (Berkisar Rp1,1 triliun)

Pemain Italia yang paling berharga sekaligus di grup A adalah Nicolò Barella dari Inter Milan.

Pemain berusia 24 tahun ini menjalani musim yang luar biasa di lini tengah sang juara Italia, membuktikan mengapa Inter membelinya dengan harga hampir Rp694 miliar dari Cagliari pada 2019.

Harga Barella naik dari sekitar Rp1 triliun menjadi Rp1,1 triliun sekarang, melampaui rekan senegaranya, Marco Veratti (PSG), Gianluigi Donnarumma (Milan), Federico Chiesa (Juventus) dan Alessandro Bastoni (Inter).

Baca Juga: Kevin Durant Tampil Gemilang, LeBron James Beri Pujian

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: transfer markt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah