Soroti Masalah Pendidikan, Ketua PGRI Ungkap Ki Hajar Dewantara Telah Ajarkan Orientasi Bangsa

- 2 Mei 2021, 16:35 WIB
Ketua PGRI menyatakan masalah pendidikan hadir akibat kita mengabaikan nasihat yang diberikan Ki Hajar Dewantara.
Ketua PGRI menyatakan masalah pendidikan hadir akibat kita mengabaikan nasihat yang diberikan Ki Hajar Dewantara. /Instagram/@palopomedia

PR SOLORAYA – Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Unifah Rosyidi angkat bicara terkait masalah pendidikan di momen Hari Pendidikan Nasional 2021.

Menurut Unifah Rosyidi dari PGRI, ada penyebab mengapa dunia pendidikan sekarang mengalami kemunduran.

Dalam pernyataannya, Unifah Rosyidi dari PGRI menyebut penyebabnya adalah diabaikannya nasihat Ki Hajar Dewantara.

Baca Juga: Terapkan 5 Tips Ini Agar Anda Bisa Jaga Kekebalan Tubuh selama Puasa Ramadhan

Ki Hajar Dewantara adalah pahlawan nasional yang tanggal lahirnya, 2 Mei, diperingati sebagai Hari Pendidikan Nasional.

Pahlawan bernama asli Raden Mas Soewardi Soeryaningrat itu dihormati jasa-jasanya di bidang pendidikan.

Pahlawan asal Yogyakarta itu mendirikan sekolah bernama Perguruan Nasional Taman Siswa serta menjadi Menteri Pendidikan dan Kebudayaan pertama Indonesia.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Angka Terakhir KTP Bisa Ungkap Karakter Kamu yang Sesungguhnya

Dikutip PikiranRakyat-SoloRaya.com dari laman ANTARA, salah satu contohnya adalah terlalu fokus pada masalah administratif.

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x