Pendaftaran PPG Prajabatan 2022 Gelombang 2: Tata Cara, Bidang Studi, Tahap Seleksi, dan Persyaratan

- 2 September 2022, 20:31 WIB
Ilustrasi: Informasi seputar pendaftaran PPG Prajabatan 2022 gelombang 2 bagi calon guru
Ilustrasi: Informasi seputar pendaftaran PPG Prajabatan 2022 gelombang 2 bagi calon guru /Pixabay/Gerd Altmann

BERITASOLORAYA.com - PPG Prajabatan 2022 menjadi jalan bagi setiap orang yang bercita-cita untuk mengabdi menjadi guru profesional.

Melalui program PPG Prajabatan 2022, calon guru dapat menempa diri dengan baik untuk menjadi tenaga pendidik profesional yang berkualitas.

Saat ini, Kemdikbud membuka pendaftaran PPG Prajabatan 2022 untuk gelombang 2. Pendaftaran telah dimulai sejak 26 Agustus 2022 dan akan ditutup pada 26 September 2022.

Untuk PPG Prajabatan 2022, tersedia kuota nasional sebanyak 40.000 mahasiswa dengan 18 program studi yang dibuka. Bidang studi PPG yang dibuka untuk gelombang 2 ini adalah:

Baca Juga: 6 Cara Merawat Kulit Anak yang Terkena Cacar Air, Orang Tua Wajib Tahu!

1. Bahasa Indonesia
2. Bahasa Inggris
3. Biologi
4. Ekonomi
5. Fisika

6. IPA
7. IPS
8. Kimia
9. Matematika
10. PGSD

11. Pendidikan Jasmani dan Kesehatan
12. Pendidikan Luar Biasa (PLB)
13. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (Pkn)
14. Sejarah
15. Geografi

Baca Juga: Pendataan Non ASN Jadi Jalan Mulus Honorer Menuju PPPK 2022, Benarkah? Ternyata Begini Kata Menteri PANRB

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: Instagram @ppgkemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah