Pembekalan PPG Prajabatan Gelombang 2 Tahun 2022: 4 Tips Menjadi Mahasiswa Berprestasi, Calon Guru Wajib Tahu

- 8 Desember 2022, 11:29 WIB
Prof Anita Lie dalam acara penyerahan mahasiswa PPG Prajabatan gelombang 2 tahun 2022
Prof Anita Lie dalam acara penyerahan mahasiswa PPG Prajabatan gelombang 2 tahun 2022 /tangkapan layar YouTube PPG GTK Kemendikbud/

Kedua adalah community of practice, yakni praktik dalam komunitas.

Hal ini juga yang akan dipraktikkan dalam proses kuliah PPG Prajabatan gelombang 2 yang harus dimanfaatkan dengan baik oleh para mahasiswa.

Baca Juga: Selamat, Ada 3 Kabar Gembira Kemdikbud untuk Guru Sertifikasi, Soal Pencairan Tunjangan. Segera Cek

4. Manajemen Waktu

Poin ini tidak kalah penting dengan poin-poin sebelumnya. Anita menekankan para mahasiswa PPG Prajabatan gelombang 2 untuk lebih memperhatikan manajemen waktu.

Mahasiswa perlu memperhatikan manajemen waktu dengan mengurangi hal-hal yang tidak penting dan tidak mendukung proses perkuliahan.***

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani

Sumber: YouTube PPG GTK Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah