Sekolah Perlu Tahu! Inilah 4 Alasan Mengapa Kurikulum Merdeka Penting bagi Pengembangan SDM Indonesia

- 18 Februari 2023, 20:36 WIB
Ilustrasi Kurikulum Merdeka
Ilustrasi Kurikulum Merdeka /pexels.com


BERITASOLORAYA.com - Setelah diluncurkan pada awal tahun 2022 yang lalu, pemerintah memang belum mewajibkan setiap sekolah di tanah air untuk mengimplementasikan Kurikulum Merdeka.

 

Hal itu berkaitan dengan kondisi dan kesiapan setiap sekolah yang berbeda-beda dalam mengaplikasikan Kurikulum Merdeka.

Bagi sekolah yang dirasa sudah mampu dan siap, baik dari sisi infrastruktur maupun SDM, diharapkan bisa mengimplementasikan Kurikulum Merdeka ini dengan cara mendaftar di situs yang disediakan.

Baca Juga: Ketentuan Penjualan Minyak Goreng Terbaru dari Kemendag, 6 Hal Ini Perlu Diperhatikan!

Dikutip BeritaSoloRaya.com melalui akun Instagram @ppgkemendikbud pada Jumat, 17 Februari 2023, Ada empat alasan kenapa satuan pendidikan perlu memilih Kurikulum Merdeka, di antaranya adalah sebagai berikut:

1. Lebih Sederhana dan Mendalam

Alasan pertama ialah karena mata pelajaran yang diajarkan pada Kurikulum Merdeka hanya mata pelajaran yang esensial saja, sehingga pembelajaran bisa lebih mendalam dan bermakna.

Dengan begitu, diharapkan mampu meningkatkan kompetensi peserta didik dan menciptakan pembelajaran yang menyenangkan.

Baca Juga: Tamsil Guru Non Sertifikasi Minta Dinaikkan Hingga Rp2,5 Juta Per Bulan, Begini Tanggapan Komisi X DPR RI 

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x