PPG Prajabatan 2023 Segera Dibuka, Intip Dulu Hal Penting Ini Jika Ingin Daftar, RESMI!

- 2 Maret 2023, 16:48 WIB
Ilustrasi, PPG Prajabatan 2023 Segera Dibuka, Intip Dulu Hal Penting Ini Jika Ingin Daftar
Ilustrasi, PPG Prajabatan 2023 Segera Dibuka, Intip Dulu Hal Penting Ini Jika Ingin Daftar /Charlotte May/Pexels

BERITASOLORAYA.com – Program PPG Prajabatan 2023 sudah sangat dinantikan oleh para calon guru di seluruh wilayah Indonesia.

Program PPG Prajabatan ini menjadi pilihan bagi alumni perguruan tinggi yang ingin mengabdikan diri menjadi guru profesional.

Sebab ada banyak manfaat yang didapatkan ketika mengikuti program PPG Prajabatan ini, jadi jangan sampai melewatkan kesempatannya ya.

Untuk bisa mengikuti program PPG Prajabatan 2023, ada beberapa informasi yang harus diketahui sebagaimana yang dirilis oleh Kemdikbud.

Kemdikbud telah menerbitkan Peraturan Direktur Jenderal Guru Dan Tenaga Kependidikan Nomor 3830/B/Hk.03.01/2022 Tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan Program Pendidikan Profesi Guru Prajabatan.

Baca Juga: Sebanyak 290.000 Guru Kategori Ini Peroleh Tunjangan Profesi Guru Usai Sertifikasi Dihapus, Ini Kata Mendikbud

Dalam peraturan tersebut ada banyak hal penting yang harus diketahui oleh seluruh calon peserta sebelum mendaftar.

Mengingat, ada informasi yang menyatakan bahwa program PPG Prajabatan 2023 akan dibuka pada bulan April mendatang, maka harus ada persiapan-persiapan sejak sekarang kan?

Untuk itu, bagi yang ingin mendaftar program PPG Prajabatan 2023, maka cermati terlebih dahulu syarat yang wajib dipenuhi calon mahasiswa.

Halaman:

Editor: Intan Sherly Monica

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x