SIMAK, Jalur Seleksi Mandiri Reguler UINSA Ditutup 3 Juli 2023, Begini Syarat Pendaftar dan Cara Daftarnya….

- 27 Juni 2023, 16:15 WIB
Pendaftaran jalur mandiri reguler UINSA akan ditutup tanggal 3 Juli
Pendaftaran jalur mandiri reguler UINSA akan ditutup tanggal 3 Juli /UINSA

g. Unggah dokumen-dokumen yang diperlukan berikut:

- Hasil scan ijazah halaman depan dan halaman belakang atau surat keterangan lulus untuk lulusan tahun 2023 yang ijazahnya belum dipegang.

- Surat pernyataan mampu membaca dan menulis kitab suci Al-Qur’an.

- Surat pernyataan kebenaran berkas yang telah diunggah pendaftar/calon mahasiswa baru 2023.

- Surat pernyataan bahwa pendaftar/calon mahasiswa baru 2023 sanggup dan mampu membayar biaya UKT yang ditetapkan oleh UINSA.

Baca Juga: RESMI KENAIKAN TUKIN Mulai Bulan Juni 2023 Berlaku untuk 4 Instansi Ini, Nominal Terbaru Auto Bikin ASN Makmur

h. Memasukkan nilai akreditasi dari sekolah asal pendaftar/calon mahasiswa baru 2023.

i. Unggah berkas/dokumen yang membuktikan tentang prestasi lainnya, jika pendaftar mempunyai.

j. Lakukan finalisasi pendaftaran setelah memastikan semua isian dengan sangat benar dan sesuai. Sebab, jika finalisasi telah selesai, dokumen tidak dapat dirubah lagi.

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah