CPDB SIMAK, Peraturan Seragam Sekolah 2023-2024 jenjang SD, SMP, dan SMA Resmi Kemdikbud. Ada Baju Adat?

- 7 Juli 2023, 20:30 WIB
Ilustrasi Peraturan Seragam Sekolah 2023-2024 jenjang SD, SMP, dan SMA Resmi Kemdikbud
Ilustrasi Peraturan Seragam Sekolah 2023-2024 jenjang SD, SMP, dan SMA Resmi Kemdikbud /smpn1lebaksiu.sch.id

Seragam nasional yang dikenakan di jenjang Sekolah Dasar berupa atasan kemeja berwarna putih dengan bawahan celana/rok merah hati.

Sementara untuk jenjang SMP, seragam nasional yang harus dikenakan berupa atasan kemenja putih dengan bawahan celana/rok berwarna biru tua.

Baca Juga: UPDATE Suku Bunga KUR BCA 2023, Syarat dan Dokumen untuk Ajukan Pinjaman Cair hingga Rp500 Juta

Adapun untuk pelajar jenjang SMA seragam nasional yang dikenakan berupa atasan kemeja putih dengan bawahan celana/rok berwarna abu-abu.

Pemakaian seragam nasional ini, dilakukan pada hari Senin dan Kamis, serta ada atribut tambahan berupa topi pet dan dasi saat mengikuti upacara bendera.

Warna topi pet dan dasi yang dipakai wajib disesuaikan dengan warna pakaian seragamnya dan harus ada logo Tut Wuri Handayani pada bagian depan topi pet.

2. Seragam Pramuka

Peraturan terkait tata cara memakai seragam Pramuka bagi para siswa, ditetapkan oleh Kwartir Nasional Gerakan Pramuka. Dalam hal ini termasuk model dan warna pakaian.

3. Seragam Khas Sekolah

Berkaitan dengan seragam khas sekolah, aturan pemakaiannya diatur khusus oleh pihak satuan pendidikan termasuk model, warna, dan hari pemakaian dipakainya seragam khas tersebut.

Halaman:

Editor: Rita Azlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah