NI PPPK Guru, Berikut Jumlah Usul yang Telah ACC untuk Wilayah Bandung, Bandung Barat dan 30 Daerah Sekitarnya

- 15 Juli 2023, 13:31 WIB
Ilustrasi penetapan NI PPPK guru dan usul yang sudah di acc
Ilustrasi penetapan NI PPPK guru dan usul yang sudah di acc /Tangkapan layar Instagram @regional3bkn/

13. Kabupaten Majalengka: Usul masuk sebanyak 1.067 dan seluruh usul telah dinyatakan Acc.

14. Kabupaten Pandeglang: Usul masuk sebanyak 1.656 dan yang telah Acc 1.655 usul, sedangkan yang tidak sesuai ada 1 usul sehingga harus dikembalikan ke instansi.

15. Kabupaten Pangandaran: Usul masuk sebanyak 322 dan yang telah Acc 321 usul, sedangkan yang tidak sesuai ada 1 usul sehingga harus dikembalikan ke instansi.

16. Kabupaten Purwakarta: Usul masuk sebanyak 237 dan seluruh usul telah dinyatakan Acc.

17. Kabupaten Subang: Usul masuk sebanyak 823 dan seluruh usul telah dinyatakan Acc.

18. Kabupaten Sukabumi: Usul masuk sebanyak 871 dan yang telah Acc 870 usul, sedangkan yang tidak memenuhi syarat ada 1 usul.

19. Kabupaten Sumedang: Usul masuk sebanyak 746 dan seluruh usul telah dinyatakan Acc.

20. Kabupaten Tangerang: Usul masuk sebanyak 475 dan seluruh usul telah dinyatakan Acc.

Baca Juga: KEREN DAN HITS! 5 Rekomendasi Cafe Terbaru di Pasuruan, Cocok Dikunjungi Bareng Pasangan, Teman, dan Keluarga

21. Kabupaten Tasikmalaya: Usul masuk sebanyak 416 dan seluruh usul telah dinyatakan Acc.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah