PENTING! TPG Triwulan 2 Tahun 2023 di Daerah Ini Tidak Cair Jika Tak Lakukan 5 Langkah Ini, Daerahmu Aman?

- 17 Juli 2023, 15:59 WIB
PENTING! TPG Triwulan 2 Tahun 2023 di Daerah Ini Tidak Cair Jika Tak Lakukan 5 Langkah Ini
PENTING! TPG Triwulan 2 Tahun 2023 di Daerah Ini Tidak Cair Jika Tak Lakukan 5 Langkah Ini /Instagram.com/@bank_indonesia//

4. Bagi guru sertifikasi yang terdapat masalah perbedaan gaji pokok, maka kirimkan data ke link https://bit.ly/BEDA_GAPOKTW22023 setelah dipastikan nominal gaji pokok sesuai dengan Info GTK.

5. Berkas-berkas tersebut diantar ke Disdikbud (bidang GTK).

Baca Juga: Info Pendaftaran Mahasiswa Baru UNS Cabang Magetan, Dibuka sampai 24 Juli ,Cek Sebelum Terlambat!

Itulah lima langkah penting yang harus dilakukan guru sertifikasi di kabupaten Aceh Besar agar memudahkan pencairan tunjangan sertifikasi guru atau TPG triwulan 2.

Sebagai informasi tambahan, guru sertifikasi yang berada di bawah naungan Kemdikbud akan menerima tunjangan sertifikasi atau TPG per triwulan. Sehingga dalam satu tahun terdapat empat triwulan yang terdiri dari triwulan 1, triwulan 2, triwulan 3 dan triwulan 4.

Pemberian tunjangan sertifikasi guru atau TPG tersebut diberikan kepada guru profesional yang telah sertifikasi atau mendapatkan sertifikat pendidik.

Namun, pada kenyataannya sebagian daerah masih belum bisa menyalurkan TPG sesuai dengan jadwal yang ditetapkan. Hal itu berkaitan dengan teknis penyaluran seperti terkendalanya SKTP di Info GTK maupun hal lainnya.***

Halaman:

Editor: Windy Anggraina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah