Pengumuman Hasil Seleksi Tahap 2 Beasiswa Unggulan Tahun 2023, Cek Selengkapnya

- 19 September 2023, 19:09 WIB
Ilustrasi Beasiswa Unggulan Tahun 2023 tentang pengumuman seleksi tahap 2
Ilustrasi Beasiswa Unggulan Tahun 2023 tentang pengumuman seleksi tahap 2 /5480831/pixabay

Baca Juga: SEGERA, Para Peserta yang Dapat Notif di SIMPKB Harus Cetak Kartu, Catat Jadwal Tes Substantif Gelombang II!

Penjelasan Beasiswa Unggulan

Selanjutnya informasi mengenai Beasiswa Unggulan yang bisa diketahui adalah tentang definisinya.

Perlu dipahami bahwa Beasiswa Unggulan merupakan pemberian biaya pendidikan dari Pemerintah Indonesia untuk putra putri terbaik Bangsa Indonesia di perguruan tinggi penerima peserta didik program Beasiswa Unggulan di jenjang S1, S2, maupun jenjang S3.

Jenis Beasiswa Unggulan

Kemudian Informasi mengenai Beasiswa Unggulan yang juga tidak kalah penting diketahui adalah jenis Beasiswa Unggulan itu sendiri.

Ada beberapa jenis Beasiswa Unggulan yang disampaikan dalam laman resmi Beasiswa Unggulan. Diketahui, jenis Beasiswa Unggulan itu sendiri ada 4 (empat) yang bisa Anda ketahui.

Berikut ini merupakan beberapa jenis Beasiswa Unggulan yang dapat Anda ketahui lebih lengkap:

1. Beasiswa Masyarakat Berprestasi.

2. Beasiswa Pegawai Kemendikbud.

3. Beasiswa Unggulan Penyandang Disabilitas.

4. Beasiswa Penghargaan.

Halaman:

Editor: Vania Puspita Anggraeni

Sumber: beasiswaunggulan.kemdikbud.go.id Instagram @puslapdik_dikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah