Pesan Inspiratif untuk Hari Guru Nasional, Bisa Dipakai sebagai Pengenang Jasa Para Guru

- 25 November 2023, 15:45 WIB
Pesan Inspiratif untuk Hari Guru Nasional, Bisa Dipakai sebagai Pengenang Jasa Para Guru
Pesan Inspiratif untuk Hari Guru Nasional, Bisa Dipakai sebagai Pengenang Jasa Para Guru /GTK Kemdikbud/

 

BERITASOLORAYA.com – Hari Guru Nasional diperingati setiap tanggal 25 November per tahunnya di Indonesia. Diciptakannya hari guru ini adalah sebagai pengingat jasa-jasa dan peran guru di dunia pendidikan.

Tak dapat dipungkiri jika guru memainkan peran penting dalam pengembangan siswa dan masyarakat. Karena itulah atas jasa dan perannya, setiap tanggal 25 November diperingati sebagai Hari Guru Nasional.

Tanggal 25 November diperingati sebagai Hari Guru Nasional yang juga merupakan hari lahirnya Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI). Di perayaan hari guru ini, sebaiknya sebarkan sukacita dan kebahagiaan.

Dikutip BeritaSoloRaya.com dari berbagai sumber pada 25 November 2023, ada beberapa pesan inspiratif yang bisa dibaca untuk peringatan Hari Guru Nasional. Adapun pesan inspiratif tersebut di antaranya adalah sebagai berikut.

Baca Juga: Apa Saja Parfum yang Digunakan para Selebriti Korea? Cari Tahu Deretan Namanya di Sini

1. Membantu mencapai tujuan

“Mereka membantu kita berjuang untuk tujuan, mereka memberi kita peran teladan, mereka adalah jiwa yang luar biasa yang membantu menumbuhkan kutub siswa. Selamat Hari Guru Nasional.”

2. Kesan seorang guru

Halaman:

Editor: Windy Anggraina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x