Sejumlah Tanya Jawab yang Kerap Muncul dalam Kaitannya dengan KIP Kuliah

- 7 Januari 2024, 21:17 WIB
Ilustrasi KIP Kuliah.
Ilustrasi KIP Kuliah. /

1. Pertanyaan: Apakah KIP Kuliah Gratis?

Jawaban:

KIP Kuliah memberikan pembiayaan sebagai berikut:

- Pendaftaran KIP Kuliah tidak dikenakan biaya.

- Bebas biaya pendidikan yang dibayarkan pada perguruan tinggi.

- Subsidi biaya hidup sebesar Rp700 ribu per bulan yang disesuaikan dengan pertimbangan biaya hidup di masing-masing kuliah.

Baca Juga: Benarkah Penyaluran Bansos Tidak Lagi Gunakan E-Warong di Tahun 2024? Simak Penjelasannya Berikut

2. Pertanyaan: Kenapa KIP Kuliah tidak disebut beasiswa?

Jawaban:

KIP Kuliah adalah bantuan biaya pendidikan dari pemerintah kepada lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) maupun sederajat yang mempunyai potensi akademik baik tetapi memiliki keterbatasan ekonomi.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x