DIBUKA HARI INI, Inilah Tips Lolos Seleksi Berkas Rekrutmen Bersama BUMN 2023, Simak Selengkapnya

- 11 Mei 2023, 17:22 WIB
Ilustrasi. Inilah tips untuk lolos seleksi berkas pada Rekrutmen bersama BUMN tahun 2023 yang membantu anda untuk lolos
Ilustrasi. Inilah tips untuk lolos seleksi berkas pada Rekrutmen bersama BUMN tahun 2023 yang membantu anda untuk lolos /Pexels/timamiroshnichenko/

Hal ini akan menghindarkan Anda dari kesalahan pengunggahan berkas yang salah atau tidak sesuai.

Pastikan juga semua data yang diminta pada formulir pendaftaran telah terisi dengan lengkap. Isilah data keluarga, riwayat pendidikan, riwayat pekerjaan, dan informasi lainnya dengan jujur dan lengkap.

Manfaatkan kesempatan ini untuk menunjukkan kemampuan dan prestasi yang Anda miliki, meskipun Anda adalah seorang fresh graduate yang baru saja lulus kuliah.

Baca Juga: AUTO MAKMUR, Penerima BSU Berikut Bakal Terima Dana Insentif hingga Rp1,4 Juta di 2023! Ada 3 Hal Penentu...

Sertakan pengalaman organisasi, sosialisasi, dan prestasi yang Anda peroleh selama kuliah dengan kata-kata yang menarik dan menggambarkan diri Anda dengan baik.

Dalam pembuatan CV, berikan inovasi untuk membuatnya menonjolkan karakteristik pribadi. Buatlah CV yang mampu menarik perhatian dengan gaya penulisan yang kreatif dan informatif.

Selain persiapan fisik dan administratif, penting bagi Anda untuk mempersiapkan mental dalam menghadapi proses seleksi berkas dan tahapan selanjutnya. Proses seleksi rekrutmen bisa menjadi menantang dan membutuhkan ketahanan mental yang kuat dan perlu dengan berdoa yang bersungguh-sungguh.

Ingatlah bahwa proses seleksi adalah kesempatan bagi Anda untuk menunjukkan kemampuan dan potensi yang dimiliki. Tetaplah fokus, berusaha yang terbaik, dan percayalah bahwa langkah-langkah persiapan yang Anda lakukan akan membawa Anda menuju kesuksesan. Semoga Anda berhasil lolos seleksi dan meraih pekerjaan di BUMN yang diidamkan.***

 

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah