HORE! UMKM Kategori Ini Bisa Cairkan KUR BRI Pinjaman Rp100 Juta Sampai 4 Kali, Simak Syarat dan Ketentuan

- 24 Agustus 2023, 15:23 WIB
Hore 4 kategori UMKM ini  bisa ciarkan KUR BRI pinjaman Rp100 juta sampai 4 kali
Hore 4 kategori UMKM ini bisa ciarkan KUR BRI pinjaman Rp100 juta sampai 4 kali /pexels.com/@denniz-futalan-339724/

BERITASOLORAYA.com – Berikut adalah artikel tentang hore UMKM kategori ini bisa cairkan KUR BRI pinjaman Rp100 juta sampai 4 kali. Simak syarat dan cara pengajuan agar mudah mendapat KUR BRI.

Kabar gembira bagi pelaku UMKM, pasalnya melalui program pemerintah yaitu Kredit Usaha Rakyat atau KUR BRI 2023, ada 4 kategori UMKM yang bisa mengajukan KUR bahkan sampai 4 kali khusus pinjaman Rp100 juta.

Jika pengajuan KUR disetujui sebanyak 4 kali, pelaku UMKM bisa mendapat maksimal dana tambahan modal usaha sampai Rp400 juta. Meski begitu proses pengajuan KUR BRI pinjaman Rp100 juta tetap dilakukan secara bertahap tidak langsung cair sebanyak 4 kali.

Baca Juga: INI DIA JUMLAH FORMASI PPPK 2023 UNTUK DAERAH BANDUNG BARAT, Tenaga Honorer Siap Melamar? Cek Jumlahnya…

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari laman bri.co.id, 4 kategori UMKM yang bisa ajukan KUR BRI pinjaman Rp100 juta sampai 4 kali adalah:

1. UMKM di sektor pertanian

2. UMKM di sektor perikanan

3. UMKM di sektor peternakan

4. UMKM di sektor perkebunan

Halaman:

Editor: Windy Anggraina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah