Apakah KUR BRI 2024 Pinjaman Rp100 Juta Sudah Dibuka? Cek Syarat dan Ketentuan Suku Bunga Terbaru

- 3 Januari 2024, 14:43 WIB
Apakah KUR BRI 2024 pinjaman Rp100 juta sudah dibuka? cek infonya disini
Apakah KUR BRI 2024 pinjaman Rp100 juta sudah dibuka? cek infonya disini /Dokumen BRI/

BERITASOLORAYA.com – Berikut artikel tentang apakah KUR BRI 2024 pinjaman Rp100 juta sudah dibuka? Cek syarat dan ketentuan suku bunga terbaru disini sebelum mengajukan KUR BRI.

Awal pekan tahun 2024 sudah banyak pelaku usaha terutama UMKM yang mencari informasi apakah KUR BRI pinjaman Rp100 juta sudah dibuka atau belum. Ini menjadi hal yang lumrah mengingat produk KUR BRI adalah produk yang cukup banyak diminati pelaku UMKM.

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari laman kur.ekon.go.id, sampai saat ini pihak bank BRI belum memberikan informasi resmi terkait kapan KUR BRI 2024 pastinya akan mulai kembali dibuka.

Baca Juga: DAFTAR Harga Bahan Pokok Kabupaten Sukoharjo Hari Ini, 3 Januari 2024, Bawang Merah Naik Lagi

Namun jika melihat periode pembukaan KUR BRI tahun sebelumnya yaitu tahun 2023, pembukaan KUR BRI diprediksi dimulai bulan Januari, Februari atau Maret. Kemungkinan besar jika KUR BRI belum dibuka bulan Januari 2024, akan dibuka mulai bulan Februari 2024.

Namun semua Keputusan terkait informasi pembukaan KUR BRI sampai saat ini belum ada informasi resmi sehingga pelaku UMKM diminta untuk bersabar sampai pihak bank BRI mengeluarkan informasi resmi pembukaan KUR BRI 2024 pinjaman Rp100 juta.

Untuk syarat dna ketentuan suku bunga terbaru KUR BRI 2024 tidak terlalu banyak perubahan dengan KUR BRI 2023. Suku bunga kemungkinan besar akan tetap di angka 6 persen flat per tahun bagi Anda yang baru mengajukan KUR BRI pertama kali.

Bedanya KUR BRI tahun 2024 dengan tahun sebelumnya adalah, pihak bank akan lebih ketat melakukan seleksi, evaluasi dan melihat kualitas bisnis pelaku UMKM yang ingin mengajukan KUR BRI.

Jika kualitas bisnis Anda baik dan tidak ada catatan buruk tentang riwayat kredit, otomatis pengajuan KUR BRI akan lebih mudah cair.

Berikut pilihan KUR BRI pinjaman Rp100 juta, lengkap dengan persyaratan yang harus dipenuhi sebelum mengajukan KUR.

Halaman:

Editor: Windy Anggraina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x