UMKM Butuh Modal? KUR BSI Plafon Maksimal Rp10 Juta Bisa Jadi Solusi. Simak Tabel Angsurannya di Sini...

- 1 Februari 2024, 08:58 WIB
Ilustrasi - Pinjaman KUR BSI bagi pengusaha UMKM
Ilustrasi - Pinjaman KUR BSI bagi pengusaha UMKM /Freepik/rawpixel.com

BERITASOLORAYA.com – Pengusaha UMKM yang sedang merintis usaha bisa mengajukan KUR BSI untuk mendapatkan modal usaha. Simak tabel angsurannya untuk plafon maksimal Rp10 juta.

KUR BSI merupakan fasilitas bantuan modal usaha yang diberikan pemerintah dengan bekerjasama dengan bank nasional untuk meningkatkan kemajuan usaha pelaku bisnis UMKM.

KUR atau Kredit Usaha Rakyat yang dikelola BSI (Bank Syariah Indonesia) memberikan bantuan pembiayaan tanpa memerlukan jaminan.

Pengelolaan KUR BSI juga tidak mengenakan bunga dan tanpa unsur riba karena memakai akad Ijarah dan Murabahah sesuai prinsip syariah.

Baca Juga: DINAMIKA Harga Bahan Pokok di Jawa Timur Per 1 Februari 2024

Persyaratan dan Tabel Angsuran KUR BSI

Pada dasarnya BSI memiliki 3 Jenis Kredit Usaha Rakyat, yaitu:

1. KUR Kecil dengan pinjaman yang dapat diajukan di atas Rp100 juta sampai dengan Rp500 juta

2. KUR Mikro dengan pinjaman yang dapat diajukan di atas Rp10 juta sampai dengan Rp100 juta

Halaman:

Editor: Rita Azlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x