Lewat Tontonan 5 Drakor Ini, Kamu Bakalan Tahu Seberapa Keras Pendidikan di Korea, Penasaran?  

- 24 Februari 2023, 16:30 WIB
Ilustrasi drama korea
Ilustrasi drama korea /Instagram @sbsdrama.official

 

BERITASOLORAYA.com – Drama Korea tidak hanya menyajikan cerita romansa saja, melainkan berbagai genre yang bakal memuaskan penonton, salah satunya drakor tentang pendidikan.

Sama menariknya dengan genre romansa yang menceritakan kisah asrama, drakor tentang pendidikan juga pasti menyita perhatian penonton.

Dalam drakor ini kebanyakan mengungkap tentang bagaimana persaingan yang keras dalam dunia pendidikan di negeri ginseng itu.

Baca Juga: Selain Tunjangan Profesi Guru, Guru Non Sertifikasi bisa Terima Tunjangan 1 Kali Gaji, Asalkan Penuhi 5 Syarat

Meskipun cenderung menggambarkan pendidikan, drakor tersebut juga diselingi dengan adegan percintaan, persahabatan, lelucon, misteri, dan masih banyak lagi.

Sudah pasti, penonton akan dibuat penasaran dengan alur cerita yang disuguhkan dalam drama Korea di bawah ini.

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari Allkpop, berikut ini lima rekomendasi drama Korea yang mengisahkan bagaimana kehidupan sekolah di Korea yang penuh disiplin dan persaingan yang hebat.

Baca Juga: Catat! TPG untuk Guru Sertifikasi Bakal Cair Maret 2023, Asalkan Tidak Masuk dalam Kriteria Seperti Ini

Halaman:

Editor: Tria Ari Hastuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x