Beragam Manfaat Baik Dari Olahraga Yoga

- 24 Januari 2022, 22:03 WIB
Ilustrasi yoga. Manfaat olahraga yoga
Ilustrasi yoga. Manfaat olahraga yoga /pixabay

Bahkan, American Society of Pain merekomendasikan yoga kepada pasien dengan rasa sakit di punggung bagian bawah. Hal ini karena yoga dinilai efektif untuk meredakan nyeri di punggung bagian bawah.

  1.   Nyeri Arthritis

Olahraga terbukti membantu meringankan rasa nyeri dan kekakuan yang terkait dengan osteoarthritis. 

Baca Juga: Makna dan Lirik dari Official Music Video Dibanding Dia - Lyodra Ginting

Yoga menawarkan bentuk latihan yang lembut dan bisa meningkatkan jangkauan gerak serta memperkuat otot-otot di sekitar sendi yang menyakitkan.

Sebuah studi tahun 2014 dilakukan kepada 36 wanita dengan osteoarthritis lutut. Mereka mengalami penurunan nyeri yang sangat baik saat melakukan yoga.

Setelah delapan minggu, mereka melaporkan penurunan 38% rasa sakit dan pengurangan 35% dalam kekakuan, sedangkan kelompok tanpa yoga melaporkan gejala yang memburuk.

Baca Juga: Dikonfrontir Bukti Oleh Penyidik, Pelapor Perkosaan Boyolali Ternyata Akui Sama Suka

Orang dengan rheumatoid arthritis dan gangguan autoimun juga bisa memperoleh keuntungan dari melakukan yoga. 

Pada sebuah studi tahun 2015, wanita dengan rheumatoid arthritis melaporkan adanya peningkatan kesehatan fisik dan kemampuan untuk berjalan.

  1.   Pertajam Otak

Ketika melakukan yoga, sel-sel otak mengembangkan koneksi baru dan terjadi perubahan dalam struktur otak dan fungsi.

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: Harvard Health Publishing


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah