7 Manfaat Jeruk Nipis Untuk Ibu Hamil yang Perlu Kamu Tahu

- 9 Januari 2022, 16:02 WIB
Ilustrasi jeruk nipis, bila dicampur dengan madu ampuh mengatasi salah satu gangguan kesehatan berikut menurut dr. Zaidul Akbar.
Ilustrasi jeruk nipis, bila dicampur dengan madu ampuh mengatasi salah satu gangguan kesehatan berikut menurut dr. Zaidul Akbar. /Unsplash.com/Cesar Guel

Adanya kandungan senyawa flavonoid dan polifenol dalam jeruk nipis mampu berperan untuk menjaga kadar lemak dan gula dalam darah.

Kadar lemak dan gula dalam darah yang tinggi bisa memicu terjadi masalah kelebihan berat badan dan diabetes selama masa kehamilan. 

  1. Mengurangi mual

Ibu hamil bisa mengalami gejala morning sickness pada masa awal kehamilan, seperti mual dan muntah. Jeruk nipis bisa membantu untuk mengatasi rasa mual dengan rasa asam yang dimiliki.

Ibu hamil bisa menghisap sedikit irisan jeruk nipis atau lemon untuk menghilangkan rasa mual yang dialami.

Baca Juga: Ilmuwan Menemukan Lapisan Baru Otot Masseter

Usahakan membuat olahan jeruk nipis sendiri untuk dikonsumsi dan konsultasikan dengan dokter terkait makanan atau minuman yang dikonsumsi selama masa kehamilan.

Itulah beberapa manfaat jeruk nipis bagi ibu hamil yang bisa diaplikasikan dan semoga bisa bermanfaat, serta menjadi referensi untuk menentukan sikap yang lebih bijak terutama terkait informasi yang bersangkutan.***

 

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: sehatq.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah