Adakah Amalan Doa Diantara Dua Khutbah Jumat? Berikut Jawaban Buya Yahya

- 9 Februari 2022, 08:49 WIB
Adakah Amalan Doa Diantara Dua Khutbah Jumat? Berikut Jawaban Buya Yahya
Adakah Amalan Doa Diantara Dua Khutbah Jumat? Berikut Jawaban Buya Yahya /Pixabay.com/Javad_esmaeili

Baca Juga: 4 Makanan Ini Baik Untuk Kulit, Salah Satunya Biji Bunga Matahari

Artinya: “Ya Allah, Engkaulah Tuhanku tiada tuhan selain Engkau yang menciptakan aku. Dan aku adalah hamba-Mu, dan aku akan setia pada janjiku kepada-Mu semampuku. Aku berlindung kepada-Mu dari keburukan yang aku perbuat. Kuakui segala nikmat-Mu atasku dan aku akui segala dosaku. Maka ampunilah aku karena sesungguhnya tidak ada yang bisa mengampuni dosa kecuali Engkau.”

Menurut penuturan Buya Yahya, sayyidul istighfar merupakan salah satu amalan yang diajarkan oleh beberapa ulama dan bisa diamalkan oleh umat muslim.

Buya Yahya juga menegaskan, ketika ingin harapan dikabulkan, maka berdoalah pada waktu diantara dua khutbah Jumat.

Baca Juga: Wajib Tahu! Inilah Manfaat Tomat yang Menjanjikan untuk Diet

“Yang jelas jika ingin doa dikabulkan maka memohonlah kepada Allah,” tutur Buya Yahya.

Demikian penjelasan dari Buya Yahya tentang amalan diantara dua khutbah Jumat. Semoga bermanfaat.***

 

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: YouTube Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah