Dzikir Jalalah Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin dan Artinya

- 5 Agustus 2023, 13:27 WIB
Ilustrasi Habib Muhammad bin Abu Bakar Assegaf
Ilustrasi Habib Muhammad bin Abu Bakar Assegaf /

 

Bahasa Arab: اِغْفِرْلَنَا وَارْحَمْنَا وَأَنْتَ خَيْرُ الرَّاحِمِيْنَ
Latin: Ighfirlana warhamna wa anta khoiru Rohimin.
Terjemahan : Ampunilah dan sayangilah kami, dan sesungguhnya engkau paling baik dzat yang menyayangi.

Bahasa Arab: وَصَلَّى اللهُ عَلٰى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلٰى آلِهِ وَصَحْبِهِ وَسَلَّمْ وَالْحَمْدُ لِلَّهِ رَبِّ الْعَالَمِيْنٌ
Latin: Washollallahu ‘Alaa sayyidinaa muhammadin Wa’alaa ‘Aalihi wasohbihi wa sallam walhamdulillahi robbil ‘Aalamiin.
Terjemahan : Dan semoga tambahan Rahmat ta’dzim tercurahkan kepada junjungan kami Nabi Muhammad dan keluarga serta para sabatnya dan tambahan kesejahteraan, segala puji bagi Allah Tuhan seluruh alam.***

Halaman:

Editor: Sukhum Ela Wahyuningrum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah