ZEROBASEONE Resmi Debut, Netizen Diskusikan Apakah Idola Kpop Generasi ke 5 Sudah Dimulai ?

11 Juli 2023, 19:01 WIB
ZEROBASEONE Pecahkan Rekor Pre-order Stock Tertinggi yang Dicapai Album Debut KPop Grup Manapun dalam Sejarah /Soompi

 

BERITASOLORAYA.com - Grup rookie ZEROBASEONE resmi debut dan membuat para penggemar kpop bertanya-tanya, apakah ZEROBASEONE masuk ke dalam era generasi ke 4 atau ke 5 kpop.

ZEROBASE menjadi boy grup yang berasal dari reality show "Boys Planet MNET" yang kini sudah debut sebagai grup rookie yang luar biasa.

Para penggemar kpop bertanya-tanya, apakah ZEROBASEONE membuka era generasi ke 5 kpop aturan masuk dengan boy grup lainnya dari era generasi ke 4.

Baca Juga: CEK! Persyaratan Terbaru Pelamar CPNS 2023, Ternyata Batas Usia Paling Tinggi Menjadi 40 Tahun, Ini Ulasannya…


Zerobaseone atau ZB1 merupakan grup rookie yang berasal di bawah agensi Wake One Entertainment dan terdiri dari sembilan member.

Kesembilan member dari Zerobaseone adalah sebagai berikut ini Kim Ji-woong, Zhang Hao, Sung Han-bin, Seok Matthew, Kim Tae-rae, Ricky, Kim Gyu-vin, Park Gun-wook dan Han Yu-jin.

Zerobaseone resmi debut pada tanggal 10 Juli 2023 dan akan aktif untuk debut di dunia entertainment kpop selama 2,5 tahun.

Baca Juga: TERBARU, Seleksi Calon Guru Penggerak PGP Angkatan 10 Dibuka Sebentar Lagi, Cek Jadwal dan Kriteria di Sini...

Untuk perdebatan grup kpop generasi keempat dan kelima, sekarang ini grup kpop sudah memasuki era generasi keempat.

Sesudah debut grup sukses seperti New Jeans, Aespa, Treasure sampai NMIXX.

Penggemar kpop setuju, kalau grup kpop tersebut masuk ke dalam era generasi keempat idola kpop.

Baca Juga: PENTING! Satuan Pendidikan Wajib Tahu 3 Implementasi Kurikulum Merdeka di Tahun Ajaran 2023/2024 Ini!

Kini, dengan munculnya Zerobaseone dan Baby Monster yang akan debut di bulan September 2023.

Beberapa netizen setuju kalau Zerobaseone dan Baby Monster menjadi grup pembuka era generasi kelima kpop.

Berikut ini ada beberapa komenter netizen yang dikutip oleh BERITASOLORAYA.com dari akun Instagram @kfeedsid:

Baca Juga: YES! Resmi Diperpanjang Batas Umur Maksimal Pelamar CPNS 2023 Jadi 40 Tahun, Cek di Sini Persyaratan Lainnya…

@gugugu_nana: "pembuka gen 5 ini awal mulanya dari slogan mnet untuk jebolan boys planet kan? terus bingung juga kenapa pada denial kalo baemon masih masuk gen 4 sdgkn masuk era gen 5 aja mereka belum debut?".

@bluusyprint: "kata wartawan korea zb1,xikers gitu udh mulai gen 5,jadi baemon kalo debut september jg berarti gen 5 dong???aku si sbg fans mereka mau gen mana aja gpp,justru kalo di gen 5 mereka yg bakal jadi next leader gen 5 dong???,bukan kata ku loh yaa itu aku liat artikel di twitter yg bilang gitu. kalo ada yg bilang masih gen 4 yaa gpp,yg penting cepet debut aja,dah ga sabar woiii pak yanto".***

Editor: Calvin Natanael

Tags

Terkini

Terpopuler