Jika Semua Honorer Diangkat Jadi ASN, Ini Tantangan yang Harus Dihadapi Pemerintah Menurut Menteri PANRB

- 26 November 2022, 16:01 WIB
Ilustrasi. Menteri PANRB beberkan solusi alternatif penyelesaian tenaga honorer, apakah semua diangkat menjadi ASN? Simak selengkapnya.
Ilustrasi. Menteri PANRB beberkan solusi alternatif penyelesaian tenaga honorer, apakah semua diangkat menjadi ASN? Simak selengkapnya. /Dinkominfo Purbalingga/Dian Sulistiono/

“Prioritas ini kita rumuskan, kemudian kita lakukan langkah-langkah afirmasi bagi tenaga non ASN seperti pendidikan dan kesehatan,” kata Anas.

Menteri PANRB tersebut melanjutkan, “Tapi bukan berarti yang lain tidak prioritas, karena penataannya dilakukan bertahap.”

Baca Juga: Lirik Lagu Paris – The Chainsmokers yang Pernah Viral di TikTok

Ketiga alternatif yang telah direncanakan Menteri PANRB sudah dipetakan secara detail dari segi plus minus yang mungkin dimiliki.

Anas menjelaskan, pemerintah akan mengkaji secara mendalam, menautkannya dengan kekuatan fiskal, kualitas birokrasi, dan keberlangsungan pelayanan publik.

“DPR juga pasti sama, kita semua cari opsi terbaik,” ujar mantan Bupati Banyuwangi tersebut.***

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi

Sumber: menpan.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x