Persiapan Simulasi Mengajar Seleksi Guru Penggerak Angkatan 8: Perhatikan 4 Kompetensi yang Dinilai Berikut

- 22 Desember 2022, 16:46 WIB
Ilustrasi. Ini yang harus dipersiapkan untuk mengikuti Simulasi Mengajar seleksi Calon Guru Penggerak angkatan 8, perhatikan 4 kompetensi ini
Ilustrasi. Ini yang harus dipersiapkan untuk mengikuti Simulasi Mengajar seleksi Calon Guru Penggerak angkatan 8, perhatikan 4 kompetensi ini /tangkapan layar YouTube Kemdikbud RI/

BERITASOLORAYA.com – Hasil seleksi tahap 1 Calon Guru Penggerak angkatan 8 telah diumumkan melalui situs resmi melalui surat edaran resmi Dirjen GTK Kemdikbud.

Dilansir BeritaSoloraya.com dari surat bernomor 3515/B3/GT.00.08/2022, peserta yang dinyatakan lulus seleksi tahap 1 harus mempersiapkan seleksi tahap 2.

Adapun seleksi tahap 2 Calon Guru Penggerak angkatan 8 dilaksanakan melalui Simulasi Mengajar dan Wawancara.

Baca Juga: Setelah Lulus Seleksi Tahap 1 Guru Penggerak Angkatan 8, Ini yang Harus Dilakukan Peserta Mulai Januari 2023

Artikel ini berfokus pada seleksi tahap 2 berupa Simulasi Mengajar.

Apa saja harus diperhatikan dan dipersiapkan peserta untuk mengikuti Simulasi Mengajar?

Seleksi Simulasi Mengajar

Simulasi Mengajar bagi peserta seleksi Calon Guru Penggerak angkatan 8 dilaksanakan secara daring (online) dengan durasi maksimal selama 15 menit.

Pembagian waktu Simulasi Mengajar adalah 5 menit untuk persiapan, 10 menit untuk Simulasi Mengajar, dan 5 menit untuk tanya jawab.

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani

Sumber: sekolah.penggerak.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x