Kabar Baik, Kemenkeu Beri Kesempatan Magang bagi Mahasiswa. Berminat? Cek Info Lengkapnya di Sini...

- 3 Februari 2023, 15:09 WIB
Ilustrasi mahasiswa yang mengikuti program magang Kemenkeu
Ilustrasi mahasiswa yang mengikuti program magang Kemenkeu /Instagram.com/@pknstan./

Dikutip BeritaSoloRaya.com dari magang.kemenkeu.go.id, berikut penjelasan tentang syarat-syarat yang harus dipenuhi jika ingin mengikuti program magang Kemenkeu tersebut:

- Membuat surat pengantar dari perguruan tinggi

- Membuat proposal magang yang mencantumkan rencana program, waktu pelaksanaan magang, dan unit magang

Baca Juga: Wah, 6 Tempat Wisata di Karanganyar Tawarkan Pengalaman Liburan Seru, Nomor 4 Mantap Banget...

- Melengkapi transkrip nilai terakhir

- Melampirkan curriculum vitae (CV) atau daftar riwayat hidup

- Melampirkan pas foto

Sedangkan untuk tata cara pendaftarannya adalah sebagai berikut:

1. Masuk ke laman resmi magang melalui website magang.kemenkeu.go.id

2. Registrasi secara online melalui menu “DAFTAR”

Halaman:

Editor: Rita Azlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x