7 Menteri Kabinet Presiden Joko Widodo yang Pernah Kuliah di Luar Negeri, Siapa Saja?

- 19 Januari 2022, 23:18 WIB
Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Makarim. /Pikiran Rakyat
Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Makarim. /Pikiran Rakyat /

BERITASOLORAYA.com - Kuliah di luar negeri terkadang menjadi mimpi bagi sebagian orang. Atas berbagai macam alasan yang dimiliki.

Mulai dari ingin hidup mandiri, ingin melihat suasana luar negeri, atau mengejar kampus impian. Selain daripada itu, tak jarang banyak sekali beasiswa yang menawarkan berkuliah di luar negeri.

Tidak ada yang salah memang berkeinginan kuliah di luar negeri. Selama itu baik dan akan lebih baik jika bisa kembali pulang ke indonesia dengan memberi support terbaik untuk tanah air. Seperti para menteri yang akan dibahas dibawah ini.

Baca Juga: Menteri Tjahjo: Formasi CPNS Tidak Tersedia, Honorer Selesai Tahun 2023

Kuliah ke luar negeri juga akan menambah wawasan pengetahuan serta mendapatkan berbagai sudut pandangan kehidupan.

Berikut menteri-menteri kabinet Presiden Joko Widodo yang sebagian besarnya berkuliah di luar negeri, siapa saja mereka? simak uraian berikut ini.

Ada 21 dari 35 menteri pernah melakukan studi di luar negeri, berikut tujuh menteri yang pernah kuliah di luar negeri dikutip dari BeritaSoloRaya.com melalui Instagram @kobieducation yang ditampilkan beserta gambar dan nama menteri tersebut, diantaranya:

Mendikbud Ristek Nadiem Makarim.* Tambahan bantuan kuota data internet gratis pada Desember 2021 segera disalurkan oleh Kemendikbud Ristek.
Mendikbud Ristek Nadiem Makarim.* Tambahan bantuan kuota data internet gratis pada Desember 2021 segera disalurkan oleh Kemendikbud Ristek.

1. Nadiem Makarim (Menteri Pendidikan dan Kebudayaan), yang sering disapa mas menteri ini pernah menempuh pendidikan sarjana (S1) dan pascasarjana (S2) di luar negeri, yaitu:
Bachelor International Relations, Brown University, USA
Pasca Sarjana (S2) Master of Bussines Administration di Harvard University, USA.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: Instagram @kobieducation


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x