Deputi Bidang SDM Rilis Rencana Kebutuhan PPPK Pemda Tahun 2022 dan Data Perkiraan Formasi ASN, Cek Aturannya!

- 10 April 2022, 16:01 WIB
Ilustrasi ASN PPPK
Ilustrasi ASN PPPK /Instagram.com/ @bkngoidofficial

BERITASOLORAYA.com - Di seleksi ASN PPPK tahap 1 dan 2, terdapat rencana kebutuhan yang perlu diketahui oleh para guru.

Adanya rencana kebutuhan seleksi ASN PPPK di tahap 1 dan 2 ini turut menjadi perhatian bagi Deputi Bidang SDM Aparatur.

Hal tersebut disampaikan oleh Deputi Bidang SDM Aparatur merilis surat mengenai rencana kebutuhan PPPK Pemda tahun 2022, Nomor 8/1404/SM.01.00/2022.

Di dalam isi surat tersebut membahas mengenai Penegasan Data Perkiraan Formasi ASN untuk instansi Pemerintah Daerah tahun 2022.

Baca Juga: Gibran Bagikan Sertifikat Rumah, Momen Kejutan, Haru, dan Bahagia Terjadi di Kalangan Warga

Lebih lanjut Deputi menyebutkan kebutuhan ASN tahun 2022 untuk PPPK JF guru, yaitu sebanyak 758.018.

Selain itu, juga terdapat data kebutuhan ASN untuk PPPK tenaga kesehatan dan teknis yang terdapat 184.239 data.

Dari dua data tersebut, untuk total data kebutuhan PPPK Pemda tahun 2022, yaitu sebanyak 942.257.

Untuk progress pengajuan kebutuhan PPPK Pemda tahun 2022, sejumlah 758.018 formasi yang dibutuhkan oleh Pemda.

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: YouTube Calon Guru (Kanjeng Mariyadi Ngawi)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah