Guru Wajib Bersiap Tanggal 26 Agustus. PPG Prajabatan Tahun 2022 Gelombang 2 Resmi Dibuka, Cek Syaratnya

- 22 Agustus 2022, 15:15 WIB
Ilustrasi kesempatan menjadi guru bersertifikasi dan profesional dapat diikuti oleh calon guru melalui program Kemdikbud yaitu PPG Prajabatan 2022.
Ilustrasi kesempatan menjadi guru bersertifikasi dan profesional dapat diikuti oleh calon guru melalui program Kemdikbud yaitu PPG Prajabatan 2022. /claude star/Pixabay

7. Memiliki Surat Keterangan Berkelakuan Baik

Guru yang mendaftar PPG Prajabatan tahun 2022 gelombang 2 diwajibkan pula untuk memiliki surat keterangan berkelakuan baik yang akan diserahkan saat lapor diri.

8. Memiliki Surat Keterangan Bebas NAPZA

Salah satu syarat pendaftaran PPG Prajabatan tahun 2022 gelombang 2 adalah memiliki surat keterangan bebas narkotika, psikotropika, dan zat adiktif lainnya yang akan diserahkan pada saat lapor diri.

9. Menandatangani Pakta Integritas

Nantinya, calon mahasiswa PPG Prajabatan tahun 2022 gelombang 2 akan menandatangani pakta integritas.

Baca Juga: Siap-Siap, Ini Tanggal Pertandingan FIFA Match Day Indonesia vs Curacao

10. Mengikuti Tahapan Seleksi PPG

Terakhir, untuk menjadi mahasiswa PPG Prajabatan tahun 2022 gelombang 2 tentu saja harus mengikuti tahapan PPG, yakni seleksi administrasi, tes substantif, dan tes wawancara.***

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah