Kemdikbud Rilis Program Baru untuk Guru PAUD, TK, SD, SMP, dan SMA Telah Sertifikasi. Apakah Itu? Cek di Sini

- 18 September 2022, 21:27 WIB
Ilustrasi guru semua jenjang yang dapatka kabar gembira dari Kemdikbud
Ilustrasi guru semua jenjang yang dapatka kabar gembira dari Kemdikbud /tonodiaz/Freepik

Untuk lokasi penyelenggaraan lokakarya merupakan kesepakatan bersama antara calon guru penggerak dengan pengajar praktik atau pendamping mereka.

Sedangkan, untuk jam pelajaran (JP) keseluruhan proses pelaksanaan pendidikan guru penggerak ini, akan diadakan selama 310 jam selama enam bulan.

Rincian alokasi waktunya adalah sebagai berikut :

Baca Juga: UPDATE PPPK 2022: Pahami Seleksi yang Harus Dilalui Guru THK-II dan Honorer Negeri yang Ingin Jadi ASN

- Paparan kebijakan sebanyak 4 JP
- Pelatihan daring sebanyak 212 JP
- Lokakarya sebanyak 64 JP
- Pendampingan individu sebanyak 24 JP
- Evaluasi program sebanyak 6 JP.***

Halaman:

Editor: Rita Azlina

Sumber: Instagram @ditjen.gtk.kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah