Jadwal Pengumuman Hasil Uji Kompetensi Mahasiswa PPG (UKMPPG) Periode IV Tahun 2022 Ditunda, Kenapa?

- 7 November 2022, 15:56 WIB
Ilustrasi. Jadwal Pengumuman Hasil Uji Kompetensi Mahasiswa PPG (UKMPPG) Periode IV Tahun 2022 Ditunda. Ini Alasannya.
Ilustrasi. Jadwal Pengumuman Hasil Uji Kompetensi Mahasiswa PPG (UKMPPG) Periode IV Tahun 2022 Ditunda. Ini Alasannya. /PEXELS/Katerina Holmes

BERITASOLORAYA.com – Ada informasi penting mengenai PPG (UKMPPG) Periode IV Tahun 2022 yang perlu Anda ketahui.

Adapun informasi mengenai PPG (UKMPPG) Periode IV Tahun 2022 ini tentang penundaan jadwal pengumuman hasil kompetensi.

Anda bisa menyimak informasi terkait PPG (UKMPPG) Periode IV Tahun 2022 di bawah ini dengan saksama, sesuai surat edaran yang dirilis Kemdikbud.

Diketahui bahwa Kemdikbud telah merilis surat edaran resmi perihal Penundaan Jadwal Pengumuman Hasil Uji Kompetensi Mahasiswa PPG (UKMPPG) Periode IV Tahun 2022.

Baca Juga: Rilis Siaran Pers Seleksi Penerimaan PPPK Tenaga Kesehatan dari BKN, Ada Persyaratan Umum dan Khususnya

Adapun surat edaran yang dirilis Kemdikbud tersebut dengan nomor 2503/B2/GT.00.0/2022, tertanggal 4 November 2022.

Di dalam surat edaran tersebut disampaikan bahwa Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan atau disingkat Ditjen GTK melalui Direktorat Pendidikan Profesi Guru sudah melakukan UKMPPG Periode IV 2022 secara daring.

Kegiatan tersebut berbasis domisili yang ditujukan untuk beberapa pihak, yaitu mahasiswa PPG Daljab Kategori I 2022, mahasiswa PPG Prajabatan tahun 2021, dan lainnya.

Baca Juga: Tunjangan Guru Ini Direncanakan Cair pada November 2022, Berapa Besarannya?

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi

Sumber: PPG Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x