Perhatikan, ini Cara Cek Ketersediaan Formasi Pelamar Umum PPPK 2022 JF Guru

- 22 Desember 2022, 09:33 WIB
Ilustrasi. Cara mengecek ketersediaan formasi untuk pelamar umum PPPK guru 2022.
Ilustrasi. Cara mengecek ketersediaan formasi untuk pelamar umum PPPK guru 2022. /Pixabay/bernal1/

BERITASOLORAYA.com - Rekrutmen PPPK 2022 untuk jabatan fungsional guru dibagi menjadi empat kategori, yakni P1, P2, P3, dan pelamar umum.

Setelah seleksi P1 PPPK 2022 guru selesai, dilanjutkan dengan seleksi P2 dan P3 berdasarkan mekanisme kesesuaian observasi. Barulah lanjut seleksi untuk pelamar umum.

Seleksi PPPK guru untuk pelamar umum akan dilakukan apabila formasi masih tersedia dan pelamar P1, P2, dan P3 telah memperoleh formasi.

Sehubungan dengan hal itu, disampaikan tentang progress seleksi pelamar umum PPPK 2022 untuk jabatan fungsional guru, pendaftaran dibuka pada tanggal 18 hingga 22 Desember 2022.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata di Bekasi Gratis, Keren yang Cocok Dikunjungi saat Liburan

Progres seleksi pelamar umum PPPK 2022 untuk jabatan fungsional guru, telah dirilis dalam laman https://gurupppk.kemdikbud.go.id/.

Di laman tersebut, dijelaskan beberapa acuan langkah seleksi PPPK 2022 di antaranya adalah Mulai Pendaftaran, Penilaian Kesesuaian PS, KS, dan Guru Senior.

Selanjutnya Penilaian Kesesuaian Disdik dan BKPSDM, Pengolahan Hasil Penilaian Kesesuaian dan Pemilihan Formasi (Pelamar Umum).

Baca Juga: Menpan RB Sampaikan Hal Penting Pada Pelamar PPPK Tenaga Teknis 2022, Berikut Jumlah Formasi Pusat dan Daerah

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi

Sumber: YouTube Salam Satu Data


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x