Seleksi Mandiri Jalur UTBK UNS 2023 Kapan Ditutup? Simak Persyaratan Lengkap dan Biaya Pendaftaran Disini!

- 21 Juni 2023, 09:46 WIB
Berikut ini jadwal, persyaratan, dan biaya pendaftaran seleksi mandiri jalur UTBK UNS 2023. Pendaftaran segera ditutup!
Berikut ini jadwal, persyaratan, dan biaya pendaftaran seleksi mandiri jalur UTBK UNS 2023. Pendaftaran segera ditutup! /tangkap layar Instagram @uns.official/


BERITASOLORAYA.com – Kapan seleksi mandiri jalur UTBK UNS ditutup? Cek jadwal lengkap SM UNS jalur UTBK beserta persyaratan dan biaya pendaftaran dalam artikel ini.

Universitas Sebelas Mandiri atau UNS masih membuka seleksi penerimaan mahasiswa baru. Lulusan SMA sederajat yang ingin berkuliah di salah satu kampus di Surakarta ini jangan ketinggalan info seleksi mandiri jalur UTBK UNS yang akan segera ditutup!

Dikutip BeritaSoloRaya.com dari laman resmi SPMB UNS, seleksi mandiri jalur UTBK UNS adalah seleksi yang ditujukan untuk lulusan SMA/MA/SMK atau sederajat paling lama tiga tahun terakhir.

Seleksi mandiri jalur UTBK UNS dilakukan menggunakan nilai UTBK yang dikeluarkan oleh Balai Pengelolaan Pengujian Pendidikan (BPPP) Kemdikbud Ristek tahun 2023.

Baca Juga: Pendaftaran Seleksi Mandiri Jalur Ujian atau SMJU UTUL UNS SEGERA DITUTUP! Cek Jadwal, Syarat, dan Biaya

Jadwal Seleksi Mandiri Jalur UTBK UNS 2023

Berikut ini jadwal pelaksanaan seleksi mandiri jalur UTBK UNS tahun 2023:

1. Cetak Kartu Peserta: 30 Mei - 23 Juni 2023

2. Pendaftaran Online: 30 Mei - 23 Juni 2023

3. Pembayaran Biaya Pendaftaran: 30 Mei - 23 Juni 2023

4. Pengumuman Hasil Seleksi: 11 Juli 2023

5. Registrasi: diumumkan kemudian

*Kegiatan di atas berakhir pada jam 15.00 WIB.

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x